Petugas menata kotak suara Pilkada 2024 usai dirakit di Gudang KPU Kota Samarinda, Kalimantan Timur, Selasa (29/10/2024). KPU Kota Samarinda merakit 2.442 kotak suara, dan menerima 627.948 surat suara yang akan didistribusikan ke 1.202 tempat pemungutan suara (TPS) untuk Pilkada serentak 2024. Antara Kaltim/M Risyal Hidayat